Jumat, 10 Mei 2024

Kata pengantar buku komik sejarah perjanjian Linggarjati

KATA PENGANTAR
Kelas 9A
Alhamdulilah, segala puji Allah SWT atas karuniaNya buku komik sejarah ini bisa terbit. Tak lupa saya ucapkan terima kasih kepada bapak Kepala Sekolah yang sudah memberikan motivasi untuk terus berkarya. Saya ucapkan terima kasih kepada wali kelas 9A yaitu ibu Dra. Elita Sulistiyani atas bimbingan dan motivasinya atas terbitnya buku ini. Juga anak-anak 9A yang dengan semangat menyusun komik sejarah perjanjian linggarjati.

 Perjalanan melalui lembaran sejarah yang menyentuh jiwa dan memperkaya pengetahuan kita tentang masa lampau yang penuh warna. Dalam buku komik ini, kami mengajak Anda untuk menjelajahi peristiwa penting dalam sejarah Indonesia melalui mata dan imajinasi yang unik. Dari peristiwa legendaris hingga kesepakatan bersejarah, Perjanjian Linggar Jati, kami menggambarkan kisah-kisah yang telah membentuk bangsa ini. Semoga melalui setiap gambar dan kata, kita bisa menghidupkan kembali kepingan-kepingan masa lalu yang tak terlupakan, serta menemukan makna yang menginspirasi bagi masa depan kita. Selamat menikmati buku komik sejarah peranjian Linggarjati

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Diklat Genus

Silakan para coach untuk menonton 2 (dua) video yang sudah disajikan Tim, yaitu : 1.  Tahapan Perkembangan Manusia dalam Islam dan Kegelisah...